Buka platform Android Tampilkan ikon platform
Buka platform Android Buka platform Windows Buka platform Mac
Ikon Trusted Contacts

Trusted Contacts

1.63.release.235845396
1 ulasan
14.9 k unduhan

Membuat daftar kontak khusus untuk keadaan darurat

Iklan
Hapus iklan dan lainnya dengan Turbo
Ikon Andrés López
Direviu oleh
Andrés López
Content Editor

Trusted Contacts adalah alat Google yang sangat berguna untuk mengirim lokasi anda kepada teman-teman atau keluarga dengan satu ketukan saja. Alat ini khusus dirancang untuk keadaan-keadaan darurat dan situasi lain ketika anda perlu membagikan lokasi anda di sebuah peta, seperti saat tersesat di jalan atau situasi-situasi lainnya yang serupa.

Setelah selesai memasang alat ini cukup pilih semua kontak yang diinginkan menerima sinyal atau notifikasi dari buku kontak jika terjadi keadaan darurat. Bagian terbaik dari Trusted Contact ini adalah, karena ini merupakan alat Google, sangat mudah untuk menemukan kontak-kontak yang diinginkan dari setiap akun pada piranti anda. Ketika anda selesai memilih kerabat dan keluarga anda, anda bisa mulai menggunakan aplikasi ini.

Iklan
Hapus iklan dan lainnya dengan Turbo

Untuk berjaga-jaga terjadi keadaan darurat, atau jika anda mempunyai alasan lain untuk memberitahu keberadaan anda, cukup dengan menekan tombol untuk mengirim lokasi anda. Anda akan mempunyai dua pilihan: mengirim lokasi anda ke pilihan kontak yang baru atau mengirimnya secara langsung ke kontak yang telah anda pilih sebelumnya ketika anda memasang aplikasi ini. Setelah menekan tombol ini, semua kontak akan menerima sebuah pesan dengan lokasi anda dimana tepatnya sesuai dengan peta tersebut. Dari sana, mereka bisa mengirim anda pesan jawaban, yang mana anda dapat membalas bahwa semuanya baik-baik saja. Jika anda tidak membalas, kontak-kontak anda boleh menelepon layanan panggilan darurat. Tetap jaga keamanan anda dengan menggunakan Trusted Contact mana tahu terjadi sesuatu kepada anda.

Diterjemahkan oleh Uptodown Localization Team

Persyaratan (Versi terbaru)

  • Memerlukan Android 4.1, 4.1.1 ke atas

Informasi tentang Trusted Contacts 1.63.release.235845396

Nama Paket com.google.android.apps.emergencyassist
Lisensi Gratis
Sistem Op. Android
Kategori Utilitas
Bahasa B.Indonesia
8 lainnya
Penerbit Google Inc.
Unduhan 14,896
Tanggal 14 Okt 2020
Rating Konten +3
Iklan Tidak ditentukan
Mengapa aplikasi ini dipublikasikan di Uptodown? (Informasi lebih lanjut)
Iklan
Hapus iklan dan lainnya dengan Turbo

Versi terdahulu

apk 1.63.release.235845396 Android + 4.1, 4.1.1 8 Jul 2024
apk 1.61.release.215700920 Android + 4.1, 4.1.1 9 Okt 2018
apk 1.6.release.180974591 12 Jan 2018
apk 1.6.release.169543829 25 Sep 2017
apk 1.5.release.164038969 8 Agt 2017
apk 1.1.release.150237484 Android + 4.1, 4.1.1 21 Mar 2017

Nilai Aplikasi ini

Reviu aplikasi
Ikon Trusted Contacts

Penilaian

5.0
5
4
3
2
1
1 ulasan

Komentar

Belum ada opini mengenai Trusted Contacts. Jadilah yang pertama! Komentar

Iklan
Hapus iklan dan lainnya dengan Turbo
Ikon MiChat
Jaringan sosial untuk mengobrol dengan teman dan bertemu orang baru
Ikon WeChat
Cara yang lain untuk berkomunikasi dengan teman dan keluarga
Ikon WhatsApp Business
Kelola akun bisnis Anda yang terverifikasi
Ikon MDGram Messenger
Aplikasi perpesanan yang disempurnakan dengan penyesuaian dan berbagi lintasplatform
Ikon Gmail
Layanan surat Google di perangkat Android
Ikon System service plugin
Memperketat keamanan smartphone Xiaomi
Ikon Discord
Alat komunikasi spesial untuk para gamer
Ikon WhatsApp Messenger
Cara termudah dan ternyaman untuk mengobrol dengan teman-teman Anda
Ikon Douyin
TikTok versi Tiongkok
Ikon Instagram
Raja fotografi seluler, kini ada di Android
Ikon Facebook Lite
Facebook versi ringan
Ikon MiChat
Jaringan sosial untuk mengobrol dengan teman dan bertemu orang baru
Ikon Facebook
Jejaring sosial yang unggul di Android Anda
Ikon Telegram
Aplikasi perpesanan yang cepat, aman, dan lintas platform
Ikon Messenger
Aplikasi perpesanan resmi Facebook